Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2020

MODUL TEKS PROSEDUR

BAB 1 TEKS PROSEDUR   Kompetensi Dasar : Pengetahuan : 3.19 Menganalisis informasi berupa pernyataan-pernyataan umum dan tahapan-tahapan dalam teks prosedur berkaitan dengan bidang pekerjaan 3.20 Menganalisis struktur dan kebahasaan teks prosedur berkaitan dengan bidang pekerjaan Keterampilan: 4.19 Merancang pernyataan umum dan tahapan-tahapan dalam teks prosedur berkaitan bidang pekerjaan dengan organisasi yang tepat secara lisan dan tulis 4.20 Mengembangkan teks prosedur berkaitan bidang pekerjaan dengan memerhatikan hasil analisis terhadap isi, struktur, dan kebahasaan Tujuan Pembelajaran : Setelah mempelajari bab ini, siswa diharapkan mampu: 1.menganalisis informasi berupa pernyataan-pernyataan umum dan tahapan-tahapan dalam teks prosedur berkaitan dengan bidang pekerjaan 2. Menganalisis struktur dan kebahasaan teks prosedur berkaitan dengan bidang pekerjaan 3. Merancang pernyataan umum dan tahapan-tahapan dalam teks prosedur berkaitan bidang pekerjaan den